Total Tayangan Halaman

Rabu, 06 Juni 2012

6 Fakta Tentang Kelahiran di Rumah


Jakarta, Semakin banyak perempuan yang memilih untuk melahirkan di rumahnya sendiri daripada rumah sakit dengan berbagai alasan seperti kenyamanan dan biaya. Tetapi ada beberapa fakta yang perlu Anda ketahui sebelum memilih melahirkan di rumah.
Print Halaman Ini

Jumat, 30 Maret 2012

Am I a Traditional Midwife?


Recently a knowledgeable friend and I were discussing traditional midwifery. She challenged my foundational views about this subject, made valid points and even raised the question for me: Am I a traditional midwife? I have often considered myself a modern direct entry midwife. I decided I needed to do more research on what a traditional midwife was and is.

Print Halaman Ini

Selasa, 20 Maret 2012

Bayi Sebaiknya Dikenalkan Dengan Sayuran Sebelum Daging

Haaaaak dik....

Orangtua seringkali bingung ketika memperkenalkan makanan padat kepada bayinya. Apakah sebaiknya memberikan daging dulu sebelum sayuran, atau justru sebaliknya. Beberapa ahli menyarankan untuk memberi sayur terlebih dahulu agar bayi terbiasa banyak memakan sayuran sedari kecil.
Print Halaman Ini

Ibu Hamil Jangan Sering Pakai Ponsel Karena Bikin Anak Hiperaktif?

Hallooo...
Ibu hamil dianjurkan tidak terlalu sering menggunakan ponsel, sebab dikhawatirkan radiasinya akan memicu gangguan perilaku pada janin yang dikandungnya. Benarkah radiasi ponsel semasa hamil bisa bikin anak tumbuh menjadi hiperaktif?
Print Halaman Ini

Kamis, 15 Maret 2012

Ibu Hamil Perlu Banyak Makan Bakteri Baik

Bakteri yang terkandung dalan tubuh manusia jumlahnya 10 kali lipat dibandingkan jumlah sel-sel tubuh. Beberapa bakteri ini memang dibutuhkan oleh tubuh, terutama dalam proses pencernaan dan perkembangan sistem imun. Mengkonsumsi bakteri-bakteri baik ini akan memperkuat sistem imun dan pencernaan.
Print Halaman Ini

Senin, 27 Februari 2012


Semua Umat Muslim Menginginkan Datang Kesana...
PENGUMUMAN REKRUTMEN PETUGAS KESEHATAN HAJI INDONESIA 2012
Print Halaman Ini
PENGUMUMAN PENERIMAAN BIDAN PTT TAHUN 2012

Pengumuman Penerimaan Bidan sebagai Pegawai Tidak Tetap (PTT) Pusat untuk mengisi Bidan di Desa dengan Kriteria Biasa, Terpencil dan Sangat Terpencil tahun 2012.
Print Halaman Ini

Rabu, 08 Februari 2012

Jumat, 03 Februari 2012

Uji Kompetensi Gratis di Surabaya

Siap Melaksanakan Uji Kompetensi di Surabaya.
           
Dengan tanpa dipungut biaya, sekitar 10.583 tenaga medis mulai dari perawat, bidan dan tenaga medis khusus, mengikuti tes uji kompetensi tenaga kesehatan angkatan II Majelis Tenaga Kesehatan Provinsi (MTKP) Jatim, Rabu (19/10/2011). Mereka tersebar di empat titik tempat ujian. Yaitu di Graha Indrapura, GOR Hayam Wuruk Kodam V Brawijaya, Graha ITS, STIKES Lamongan, dan Poltekkes Surabaya.

Print Halaman Ini

Rabu, 01 Februari 2012

Penjenjangan Jabatan Fungsional Bidan Terampil



Penjenjangan Jabatan Fungsional Bidan Terampil

JENJANG JABATAN, PERAN, TUGAS POKOK, FUNGSI,
DAN KOMPETENSI JABATAN FUNGSIONAL BIDAN


Print Halaman Ini

Senin, 30 Januari 2012

Kenali Demam Berdarah Lebih Jauh Lagi


Demam Berdarah Dengue

Print Halaman Ini

Musim Hujan, Musim Demam Berdarah

Nyamuk Aides aegepty, Si Kecil Penebar Maut.

DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD)

Penyakit ini disebabkan oleh suatu virus yang menyebabkan gangguan pada pembuluh darah kapiler dan pada sistem pembekuan darah, sehingga mengakibatkan perdarahan-perdarahan.
Vektor yang berperan dalam penularan penyakit ini adalah nyamuk Aedes aegypti.

Print Halaman Ini

Minggu, 29 Januari 2012

Tentang Surat Ijin Bidan

Tanggal update : 28 Nov 2011 9:18
PEMBUATAN SURAT IJIN BIDAN

Uji Kompetensi Bidan akan diadakan di awal bulan Januari 2012 dengan persyaratan Uji Kompetensi : fotokopi Ijazah (legalisir) dan pas foto 3x4.
Sedangkan untuk persyaratan untuk pembuatan Surat Ijin Bidan :
- Fotokopi Ijazah (legalisir)
- Fotokopi Transkrip Nilai (legalisir)
- Fotokopi Lafal Sumpah
- Pas Foto 3x4 dan 4x6 masing-masing 2 lembar (hitam putih)
- Surat Keterangan Sehat dari Dokter Pemerintah
- Sertifikat Uji Kompetensi
- Blanko Permohonan (didapatkan di P2T waktu mengurus)
Print Halaman Ini

Bidan

Bidan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bidan adalah sebutan bagi orang yang belajar di sekolah khusus untuk menolong perempuan saat melahirkan.
'Definisi bidan' menurut International Confederation Of Midwives (ICM) yang dianut dan diadopsi oleh seluruh organisasi bidan di seluruh dunia, dan diakui oleh WHO dan Federation of International Gynecologist Obstetrition (FIGO). Definisi tersebut secara berkala di review dalam pertemuan Internasional / Kongres ICM. Definisi terakhir disusun melalui konggres ICM ke 27, pada bulan Juli tahun 2005 di Brisbane Australia ditetapkan sebagai berikut: Bidan adalah seseorang yang telah mengikuti program pendidikan bidan yang diakui di negaranya, telah lulus dari pendidikan tersebut, serta memenuhi kualifikasi untuk didaftar (register) dan atau memiliki izin yang sah (lisensi) untuk melakukan praktik bidan.

Print Halaman Ini

Jumat, 27 Januari 2012

Cara Sehat untuk Bikin Payudara Besar

Jakarta - Payudara besar nan indah masih menjadi impian banyak wanita, hingga operasi berjuta-juta pun rela dilakukan. Tapi selain operasi, ada beberapa cara alami dan sehat yang bisa memperbesar payudara. Apa saja?
Print Halaman Ini

Kamis, 26 Januari 2012

Penataksanaan Difteri



Difteri adalah suatu penyakit infeksi akut yang disebabkan oleh Corynebacterium Diphteriae dimana gejala klinik (local maupun umum) yang ditimbulkannya adalah merupakan akibat dari eksotoksin yang dihasilkan oleh bakteri ini.
Print Halaman Ini

Difteri Pada Anak




Apakah Difteri Itu?
Difteri adalah suatu infeksi akut pada saluran pernafasan. Lebih sering menyerang anak-anak.
Print Halaman Ini